Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

Pertemuan ke 5 - Binary Search Tree- 2101650026- Kenny Wijaya

Gambar
Binary Search Tree, adalah struktur data pohon biner berbasis simpul yang memiliki properti berikut: -*Subtree kiri dari node hanya berisi node dengan kunci yang lebih rendah daripada kunci node. *Subtipe kanan dari node hanya berisi node dengan kunci yang lebih besar dari kunci node. *Sub-daun kiri dan kanan masing-masing juga harus berupa pohon pencarian biner. Tidak boleh ada simpul duplikat.   Node to be deleted is leaf: 50 50 / \ delete(20) / \ 30 70 ---------> 30 70 / \ / \ \ / \ 20 40 60 80 40 60 80   Node to be deleted has only one child: 50 50 / \ delete(30) / \ 30 70 ---------> 40 70 \ / \ / \ 40 60 80 60 80   Nod

Pertemuan ke 4 - Tree,Binary Tree and Expression Tree - 2101650026- Kenny Wijaya

Gambar
Tree Concept Tree adalah sejumlah nodes yang saling terhubung Degree of Tree = 5 Degree of '10' = 4 Parent of '2' = 1 Children of '9' = 18,19 Sibling of '7' = 6 Ancestor of '12' = 1, 3, 6 Paling atas (No.1) = Root Penghubung parent dengan child = Edge Node yang tidak memiliki child = Leaf Node yang memiliki parent yang sama = Sibling Tingkatan dalam Tree = Level (Mulai dari 0) / Degree (Mulai dari 1) Binary Tree adalah       Maximal children hanya boleh 2, Dan minimum children boleh 0 Beberapa Jenis Binary Tree Skewed Binary Tree Complete Binary Tree Cara menghitung Node Max pada binary Tree  =  2 h+1  - 1 h adalah heigh / level Contoh pada gambar diatas: h = 3   2 3+1  - 1 =    2 4  - 1 = 16 - 1 = 15 Minimum Height of Binary Tree n Nodes -->  2 log(n) Maximum Height of Binary Tree n Nodes --> n-1 Contoh : ada 16 Node, Berapa Height max dan min suatu binary Tree? Min. Heigh

Pertemuan Ke 3- Linked List Implementation II - 2101650026 - Kenny Wijaya

Gambar
Stack Stack  bersifat LIFO ( Last In First Out ) artinya Benda yang terakhir masuk ke dalam stack akan menjadi yang pertama keluar dari stack  Operasi-operasi yang biasanya tredapat pada  Stack  yaitu: 1.  Push  : digunakan untuk menambah item pada stack pada tumpukan paling atas 2.  Pop  : digunakan untuk mengambil item pada stack pada tumpukan paling atas 3.  Clear  : digunakan untuk mengosongkan stack 4.  IsEmpty  : fungsi yang digunakan untuk mengecek apakah stack sudah kosong 5.  IsFull  : fungsi yang digunakan untuk mengecek apakah stack sudah penuh Cara mendefenisikan  Stack   dengan  Array of Struct  yaitu : 1. Definisikan Stack dengan menggunakan struct 2. Definisikan konstanta MAX_STACK untuk menyimpan maksimum isi stack 3. Buatlah variabel array data sebagai implementasi stack 4. Deklarasikan operasi-operasi/function di atas dan buat implemetasinya. Queue Queue pada Struktur Data atau antrian adalah sekumpulan data yang mana